Struct Program Penilaian Mahasiswa Pada C++ Dan Pengertian Struct
Struct Program Penilaian Mahasiswa Pada C++. Sebelum masuk ke contoh program struct (Structure) kita mengenal dulu apa itu struct? Nah jadi struct ini merupakan kumpulan sebuah elemen data yang di gabungkan menjadi satu kesatuan atau kelompok.
Artinya Struct atau Structure merupakan betuk dari struktur data yang dapat menyimpan suatu variabel dengan hanya satu nama. Structure juga bermanfaat untuk mengelompokkan sejumlah data dengan tipe yang berlainan
Bagaimana Deklarasi Structure? Untuk mendeklarasikan sebuah struct biasanya selalu di awali dengan kata baku struct. Kemudian baru di ikuti dengan nama tipe structurenya. Gambarannya seperti ini:
struct nilai \\struct kata kunci dari struktur dan nilai merupakan nama tipe struktur
{
char nim [15]; \\ Nama-nama anggota strukture
char nama [50];
int n_tugas, n_uts, n_uas, n_akhir;
char grade;
};
Baca Juga: C++ Program Penilaian Mahasiswa
Contoh Program Struct Sederhana Data Dan Penilaian Mahasiswa Pada CPP
Pada program struct pertama adalah membuat sebuah data mahasiswa seperti nim mahasiswa, nama mahasiswa, alamat mahasiswa dan umur mahasiswa. Dengan sistem input dan data yang kita input menampilkan hasilnya (Output).
#include <iostream>
using namespace std;
struct mahasiswa
{
char nim [15];
char nama [50];
char alamat [40];
short umur;
};
int main()
{
mahasiswa mhs;
cout<<"Contoh Program Struct Data Mahasiswa"<<endl;
cout<<"Nim: Isi NIM Kalian"<<endl;
cout<<"Nama: Isi Nama Kalian"<<endl;
cout<<"========================="<<endl;
cout<<"NIM : ";cin.getline(mhs.nim,15);
cout<<"Nama : ";cin.getline(mhs.nama,50);
cout<<"Alamat : ";cin.getline(mhs.alamat,40);
cout<<"Umur : ";cin>>mhs.umur;
cout<<"\nOutput Hasil \n";
cout<<"========================="<<endl;
cout<<"\nNIM : "<< mhs.nim<<endl;
cout<<"Nama : "<< mhs.nama<<endl;
cout<<"Alamat : "<< mhs.alamat<<endl;
cout<<"Umur : "<< mhs.umur<<endl;
return 0;
}
Kemudian program yang kedua adalah lanjutan dari program yang pertama, di mana ada tambahan berupa Nilai Tugas Mahasiswa, Nilai UTS Mahasiswa, Nilai UAS Mahasiswa, Grade Mahasiswa dan Nilai Akhir Mahasiswa.
Dengan ketentuan nilai mahasiswa:
- Nilai_akhir : 20% x Nilai_tugas + 35% x Nilai_uts + 45% x Nilai_uas
- Jika Nilai_huruf : 85 < Nilai_akhir <=100 -> A , 70 < Nilai_akhir <=85 -> B, 55 < Nilai_akhir <=70 -> C, 40 < Nilai_akhir <=55 -> D, 0 <= Nilai_akhir <=40 -> E
Baca Juga: C++ Program Utama Hitung Volume | Tabung, Kerucut, Balok
#include <iostream>
using namespace std;
struct nilai
{
char nim [15];
char nama [50];
int n_tugas, n_uts, n_uas, n_akhir;
char grade;
};
int main()
{
nilai mhs;
cout<<"==================================="<<endl;
cout<<"Contoh Program Penilaian Mahasiswa Struct!"<<endl;
cout<<"Nim: Isi NIM Kalian"<<endl;
cout<<"Nama: Isi Nama Kalian"<<endl;
cout<<"==================================="<<endl;
cout<<"NIM : ";cin.getline(mhs.nim,15);
cout<<"Nama : ";cin.getline(mhs.nama,50);
cout<<"Nilai Tugas :";cin>>mhs.n_tugas;
cout<<"Nilai UTS :";cin>>mhs.n_uts;
cout<<"Nilai UAS :";cin>>mhs.n_uas;
mhs.n_akhir = (mhs.n_tugas*20/100)+(mhs.n_uts*35/100)+(mhs.n_uas*45/100);
if(mhs.n_akhir>=85)
{
mhs.grade='A';
}
else if (mhs.n_akhir>=70)
{
mhs.grade='B';
}
else if (mhs.n_akhir>=55)
{
mhs.grade='C';
}
else if (mhs.n_akhir>=40)
{
mhs.grade='D';
}
else
{
mhs.grade='E';
}
cout<<"\n==================================="<<endl;
cout<<"Output Rangkuman Nilai Yang Didapat"<<endl;;
cout<<"==================================="<<endl;
cout<<"NIM : "<< mhs.nim<<endl;
cout<<"Nama : "<< mhs.nama<<endl;
cout<<"Nilai Tugas : "<< mhs.n_tugas<<endl;
cout<<"Nilai UTS : "<< mhs.n_uts<<endl;
cout<<"Nilai UAS : "<< mhs.n_uas<<endl;
cout<<"Mendapatkan Nilai Akhir : "<<mhs.n_akhir<<endl;
cout<<"Nilai Huruf (Grade) : "<<mhs.grade<<endl;
return 0;
}
Catatan: Untuk program C++ diatas di tulis menggunakan aplikasi Dev C++.